Siapa yang tidak suka dengan kue bolu, kue kering, atau roti? Kebanyakan dari kita pasti sering menyajikan makanan ini di momen-momen spesial. Seperti cake yang selalu hadir di saat ulang tahun atau perayaan hari pernikahan, kue kering di saat lebaran, dan roti/bolu di saat lamaran atau berkumpul dengan keluarga. Untuk menyantap kue dengan dominan rasa manis ini tidak melulu harus membeli, mela…
Buku terbitan dari KawanPustaka ini akan memandu Anda membuat kue-kue yang sedang populer saat ini, seperti Opera, Red Velvet, Rainbow, dan Tiramisu yang menggunakan pilihan bahan-bahan halal dengan tampilan cantik. Dilengkapi tips antigagal, perhitungan harga jual, tips mengemas kue, serta informasi toko alat dan bahan kue bisa menjadi panduan lengkap bagi Anda yang ingin membuka wirausaha ru…
Ingin mengejutkan orang terkasih di hari spesial nanti? Coba Anda buat aneka cake favorit yang ada di buku ini. Panduan langkah demi langkah membuat hingga menghias cake favorit disajikan di sini. Aneka cake dengan hiasan fondant dan ganache hingga Black Forest, Strawberry Cheese Cake, Fruit Cake, Rainbow Cake, dan Ombre Cake dapat langsung Anda praktikkan. Selain itu, buku ini menyajika…
Brownies adalah jenis makanan yang digemari oleh masyarakat Indonesia, termasuk anda tentu saja. Lewat buku ini anda akan dibimbing untuk membuat brownies sendiri. Aneka brownies yang lezat dapat anda coba. Siapa tahu ini awal anda berbisnis dibidang boga.
Memberikan petunjuk dan resep bagaimana membuat permen cokelat dengan tampilan dan cita rasa yang sama dengan permen cokelat buatan luar negeri. Membuatnya sangat mudah, bahannya pun cukup mudah didapat dan harganya tidak mahal. Selain sebagai camilan, jenis permen cokelat yang ada dalam buku ini sangat pantas anda yang buat sebagai isi bingkisan untuk berbagai kesempatan istimewa
Bolu kukus merupakan salah satu kue yang sangat digemari karena selain tekstur kuenya yang lembut, warnanya juga terlihat menggiurkan membuat kita ingin segera melahapnya. Tetapi jika melihat bentuk bolu kukus yang begitu-begitu saja lama-lama terasa membosankan, bagaimana kalau kita modifikasi saja bentukya menjadi bulat dengan beragam karakter, pasti banyak yang menyukainya. Apa saja ya bent…